Menumbuhkan Kemampuan Disposisi Matematis Melalui PBL-Team Teaching

Anggita Maharani, Darhim Darhim, Jozua Sabandar, Tatang Herman

Sari


Artikel ini merupakan hasil penelitian terkait kemampuan Disposisi Matematis siswa SMK pada dua sekolah dengan level yang berbeda di Kabupaten Cirebon. Penelitian menggunakan metode quasi eksperimen dengan desain pre test-post test yang melibatkan 228 siswa SMK Kelompok Teknologi & Rekayasa. Hasil penelitian menunjukkan adanya perbedaan peningkatan serta interaksi kemampuan disposisi matematis antara kelas konvensional, kelas PBL, dan kelas PBL-Team Teaching pada dua level sekolah berbeda ditinjau dari kemampuan awal siswa.


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Abdullah, R. (2012). Pembelajaran berbasis pemanfaatan sumber belajar. Jurnal Ilmiah Didaktika, 12(2).

Boone, H. N., & Boone, D. A. (2012). Analyzing likert data. Journal of Extension, 50(2), 1–5.

Choridah, D. T. (2013). Peran Pembelajaran Berbasis Masalah untuk Meningkatkan Kemampuan Komunikasi dan Berpikir Kreatif serta Disposisi Matematis Siswa SMA. Infinity Journal, 2(2), 194–202.

Clason, D. L., & Dormody, T. J. (1994). Analyzing data measured by individual Likert-type items. Journal of Agricultural Education, 35, 4.

Hakim, S., Noer, S. H., & Gunowibowo, P. (2014). Penerapan Pembelajaran Berbasis Masalah Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis dan Disposisi Matematis. Jurnal Pendidikan Matematika Universitas Lampung: Universitas Lampung.

Maharani, A. (2014). Psikologi Pembelajaran Matematika Di Smk Untuk Mendukung Implementasi Kurikulum 2013. Euclid, 1(2).

Maharani, A., & Laelasari, L. (2017). Experimentation Of Spices Learning Strategies With The Method Of Problem Based Learning (Pbl) To Build Motivation And The Ability To Think Logically For Vocational School Students. Infinity Journal, 6(2), 149–156.

Ruseffendi, E. T. (2005). Dasar-dasar penelitian pendidikan dan bidang non-eksakta lainnya. Bandung: Tarsito.

Setiyani, S., Maharani, A., & Ferdianto, F. (2017). Pengaruh Aktivitas Belajar Mahasiswa Dengan Model Problem Based Learning Terhadap Kemampuan Penalaran Matematis Pada Mata Kuliah Kalkulus Iii. Repository FKIP Unswagati.

Shabri, A. (2007). Strategi belajar mengajar micro teaching. Jakarta: Quantum Teaching.

Sibuea, M. F. L. (2015). Peningkatan Kemampuan Komunikasi Dan Disposisi Matematis Siswa Smk Tamansiswa Sukadamai Kabupaten Asahan Melalui Model Pembelajaran Berbasis Masalah. Unimed.

Sumarmo, U. (2013). Kumpulan makalah berpikir dan disposisi matematik serta pembelajarannya. Bandung: Fakultas Pendidikan Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Pendidikan Indonesia Bandung.

Yustianingsih, R., Syarifuddin, H., & Yerizon, Y. (2017). Pengembangan Perangkat Pembelajaran Matematika Berbasis Problem Based Learning (PBL) untuk Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Peserta Didik Kelas VIII. JNPM (Jurnal Nasional Pendidikan Matematika), 1(2), 258–274.




DOI: http://dx.doi.org/10.33603/jnpm.v2i2.840

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##

Laman JNPM: http://jnpm.ugj.ac.id

JNPM memiliki p-ISSN 2549-8495 | e-ISSN 2549-4937

JNPM is licensed under a Creative Commons Attribution - Share Alike 4.0 Internasional License.

execute(); ?>