Komunikasi dalam Perspektif Teori Pertukaran

Yusuf Sapari

Abstract


Abstrak
Komunikasi merupakan alat penting dalam interaksi manusia. Setiap manusia
berkomunikasi untuk bertukar informasi, ide dan pandangan dengan orang lain.
Proses pertukaran informasi dalam konteks komunikasi sering dilakukan sebagai
media penyaluran dan sosialisasi dengan orang sekitarnya. Teori Pertukaran
Sosial menekankan hubungan interaksi dan komunikasi antara kedua peserta
berlangsung saling menguntungkan satu dengan lainnya dan didasarkan pada
ganjaran (reward) dan upah (cost). Proses interaksi manusia juga dapat dijelaskan
dengan teori Pertukaran Sosial dengan mempertimbangkan pola hubungan yang
telah dibangun diantara keduanya. Berbagai kritikan teori Pertukaran Sosial telah
menuai dengan melihat perspektif hubungan manusia yaitu tidak didasarkan
kepada pola hubungan manusia, belum teruji secara ilmiah dan selalu
berdasarkan kepada nilai ekonomis.
Kata kunci : Komunikasi, Pertukaran Sosial, Kritikan
Abstract
Communication is an important tool in human interaction. Every human being
communicates to exchange information, ideas and views with others. The process
of information exchange in the context of communication is often done as a
medium of distribution and socialization with the surrounding people. Social
Exchange Theory emphasizes the interaction and communication between the two
participants is mutually beneficial to each other and is based on rewards and
wages. The process of human interaction can also be explained by the theory of
Social Exchange by considering the pattern of relationships that have been built
between the two. Various critics of Social Exchange theory have reaped by
looking at the perspective of human relationships are not based on the pattern of
human relationships, has not been scientifically tested and always based on
economic value.
Keywords: Communication, Social Exchange, Criticism


References


Daftar Pustaka

Hawkins, HS dan Van Den Ben,AW.

Penyuluhan Pertanian.

Kanisius, Yogyakarta

James, A. Wiggins, Beverly B.

Wiggins, James Vander

Zanden. 1996. Social

Psychology, 5th Edition.

McGraw-Hill Inc.

Mulyana, Deddy. 2007. Ilmu

Komunikasi : Suatu Pengantar.

Rosdakarya. Bandung.

Rakhmat, J. 2005. Psikologi

Komunikasi. Rosdakarya.

Bandung

Rollof, ME. 1981. Interpersonal

Communication : The Social

Exchange Approach.

BeverlyHill. CA. SagePub.

Sears, Thomas L. 1985. Psikologi

Sosial. Erlangga. Jakarta.

Stewart L. Tubb dan Sylvia Moss.

Human Communication.

Rosdakarya. Bandung West,

Richard dan Turner, Lynn H. 2007.

Introducing Communication

Theory : Analysis and

Application. McGraw-Hill Inc.

Verdeber, Rodolf F. 1990.

Communicate! 6th Edition.

Wadsworth Inc. Belmonth.

California.

Wood, Julia T. 2003.

Communication Theories in

Action. Thomson-wadsworth,

USA

Zamroni, 1992. Pengantar

Pengembangan Teori Sosial.

Tiara Wacana. Yogyakarta




DOI: http://dx.doi.org/10.33603/signal.v6i1.950

Refbacks

  • There are currently no refbacks.
execute(); ?>