DEMOKRASI DAN PEMILU DI INDONESIA: SUATU TINJAUAN DARI ASPEK SEJARAH DAN SOSIOLOGI POLITIK

Yuliani Widianingsih

Abstract


 

ABSTRAK

 

Pemilu di Indonesia secara garis besar, apakah pemilu di Indonesia telah sesuai dengan standard internasional pemilu serta bagaimana perkembangan sosial dan politik dalam perjalanan pemilu itu. Beberapa aspek dari standard tersebut, dengan beberapa penekanan pada aspek hak pilih warga negara dan kelembagaan demokratis yang menjadi syarat adanya pemilu demokratis tersebut. Pembahasan selanjutnya akan diarahkan pada aspek sosial dan politik dari pemilu-pemilu di Indonesia. keberadaan pemilu yang reguler merupakan bagian dari proses pemerintahan yang demokratis. Meskipun pemilu bukan hanya satu-satunya instrumen demokrasi, tetapi peran pemilu tidak bisa dipungkiri sangat vital. Bahkan, keberadaan pemilu mengindikasikan sebuah negara mengadopsi sistem politik demokratis. Indikasi pemilu yang bebas dan adil mencakup keberadaan sentimen yang merefleksikan popularitas secara sadar dan berpartisipasi dalam interaksi masyarakat. Sesuatu yang timbul sebagaimana masyarakat merasakan proses berkonsultasi sosial. Pemilu dikatakan demokratis beserta syarat-syaratnya secara Internasional serta evaluasi pelaksanaan pemilu konteks sosial dan politik yang ada, konfigurasi politik yang berjalan serta kaitannya dengan aspek yuridis dari pemilu yang jujur dan adil.

 

Kata Kunci: demokrasi, pemilu

 

 

 

ABSTRACT

The election process in Indonesia broadly, whether the election in Indonesia has been in accordance with the international standards of election and how the social and political developments in the election's journey. Their something aspects of the standard, with some emphasis on the aspect of citizens' right to vote and the democratic institutions that are required for such democratic elections. The next discussion will be directed to the social and political aspects of the elections in Indonesia. The existence of regular elections is part of a democratic process of government. Although elections are not the only instruments of democracy, but the role of elections cannot be denied is vital. In fact, the existence of elections indicates a country adopting a democratic political system. Indications of free and fair elections include the presence of sentiments that reflect popularity consciously and participate in community interactions. Something that arises as people feel the process of social consultation. This election is said to be democratic and their requirements internationally and evaluate the election of existing social and political contexts, the ongoing political configuration and their relation to the juridical aspects of fair and just elections.

 

Keywords: democracy, election,

References


DAFTAR PUSTAKA

Badan Pusat Statistik. Buku Tahunan Badan Pusat Statistik Indonesia 2007.

Bari, Abdul Aziz. Malaysian Constitution: A Critical Introduction, (Kuala Lumpur: The Other Press, 2003).

Budiarjo, Miriam. Dasar-Dasar Ilmu Politik (Jakarta: Gramedia, 1985).

Crouch, Harold. Militer dan Politik di Indonesia. (Jakarta: Pustaka Sinar Harapan,1999).

Dahl, Robert A. Perihal Demokrasi – Menjelajah Teori dan Praktek Demokrasi Secara Singkat. (Jakarta: Yayasan Obor Indonesia, 2001).

Evans, Kevin. “Hasil Pemilihan Umum 2004†dalam Analisis CSIS, Vol. 33, No. 2, June 2004.

International IDEA. International

Electoral Standards, Guidelines for Reviewing the

Legal Feith, Herbert. Pemilihan Umum 1955 di

Indonesia. (Jakarta:

Kepustakaan Populer

Gramedia,1999).

A framework of Elections. (Stockholm: International Institute for

Democracy and Electoral Assistance,2002).

Hikam, Muhammad AS. „Pemilihan Umum dan Legitimasi Politik‟ dalam Menggugat Pemilihan Umum Orde Baru (Ed. Syamsuddin Haris), (Jakarta:Yayasan Obor Indonesia & PPW-LIPI, 1998).

Jhinga, Hans Raj.Corrupt Practice in Elections. (New Delhi: Deep & Deep Publications, 1996).

Liphart, Arend.Democracies, Patterns of Majoritarian and Consensus Government in Twenty-One Countries, (New Haven: Yale University Press, 1984).

Klitgard, Robert, Ronald Maclean-Abaroa, dan H. Lindsey Parris.

Penuntun Pemberantasan Korupsi dalam Pemerintahan

Daerah.(Jakarta: Yayasan Obor Indonesia, 2005).

Powell JR, G. Bingham. Elections as Instruments of Democracy

(Majoritarian and Proportional Visions), (New Haven: Yale University Press, 2000).

Mahfud MD. Perkembangan Politik Hukum – Studi Tentang Pengaruh Konfigurasi Politik terhadap Produk Hukum di Indonesia, (Disertasi Doktor, Universitas Gadjahmada, 1993).

Ma‟shum, Saifullah. KPU & Kontroversi Pemilu 1999




DOI: http://dx.doi.org/10.33603/signal.v5i2.877

Refbacks

execute(); ?>