ANALISIS INOVASI PELAKU UMKM DALAM MENINGKATAN DAYA SAING, STUDI KASUS PADA CV KARYA IWIN INSANI DAN CV ORGANIC LOMBOK

Bahrul Helmi, Dedy Heriwibowo, Muslihun -

Abstract


Sabun dan kosmetik merupakan kebutuhan rutin sehari-hari untuk berbagai perawatan masyarakat baik personal care, skin care, perawatan wajah, perawatan kulit dan sebagainya. Produk yang selama ini didominasi oleh perusahaan berskala besar saat ini telah mulai dirintis UMKM dengan berbagai inovasi produk. Peneliti bermaksud untuk mengetahui bagaimana cara UMKM mengelola inovasinya. Menurut Urabe (1988) inovasi adalah segala hal yang dihasilkan melalui suatu proses yang panjang dan kumulatif, meliputi banyak proses pengambilan keputusan, mulai dari penemuan gagasan hingga ke implementasian nya di pasar. Diharapkan kemampuan inovasi UMKM dibidang sabun dan kosmetik dapat menjadi salah pendorong pengembangan UMKM NTB di bidang lainnya mampu berimplikasi terhadap peningkatan daya saing.


References


Darwanto, D. (2013). Peningkatan Daya Saing Umkm Berbasis Inovasi dan Kreativitas (Strategi Penguatan Property Right terhadap Inovasi dan Kreativitas). Jurnal Bisnis dan Ekonomi, 20(2), 24200.

Howkins, J. (2002). The creative economy: How people make money from ideas. Penguin UK.

Kristawan, M., Suryanti, L., Muntazir, M., Ribuwati, A., &AJ, A., (2018). Inovasi Pendidikan, Jawa Timur. Wade Group National Publishing.

Huberman. (1973) Solving Educational Problem, New York : Praegar Publisher.

Rogers, E. M. (1961) Diffusion Of Innovation, Canada : The Free Press of Macmillan Publishing Co.

Urabe, K, Child, J & Kagono T (1988) Innovation and management: , translate International comparisons, Berlin:de Gruyter.

Undang-Undang nomor 20 tahun 2008 tentang Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah.

Widjaya,Y.R.&Winarso,W. (2020) “Bisnis kreatif dan inovasiâ€, Jakarta, Yayasan Barkode.

Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 28 Tahun 2021 tentang Penyelenggaraan Bidang Perindustrian.

Situmorang, J. W., & Situmorang, J. (2008). Iklim Usaha UKM Di Era Otonomi Daerah. INFOKOPâ€, Media Pengkajian Koperasi dan UKM, ISSN

Internet

Nusa Tenggara Barat dalam angka. (2020), Sumber: Data Dinas Koperasi dan UMKM Provinsi NTB tahun 2020.

Prawiro M. (2018). Pengertian Inovasi, Tujuan, Manfaat, Ciri-Ciri Inovasi. https://www.maxmanroe.com/vid/umum/pengertianinovasi.html.14/8/2018




DOI: http://dx.doi.org/10.33603/signal.v10i01.7008

Refbacks

  • There are currently no refbacks.
execute(); ?>