Penentuan Pertumbuhan Laba Perusahaan Property dan Real Estate di Bursa Efek Indonesia

Ade Fitriyatun Hasanah, Siti Jubaedah, Apri Dwi Astuti

Abstract


Abstract

This research aims to analyze the effect of Debt to Equity Ratio, Total Asset Tunover and Net Profit Margin to the profit growth at the company's Property and Real Estate were listed on the Indonesian stock (idx) of the period of 2014-2017. Research methodology used quantitative method. The population in this research is the entire Property and Real Estate companies were listed on the Indonesian stock exchange (idx) of the period 2014-2017. Data retrieval as samples in this study using a purposive sampling. Total company which provided the samples are 31 companies sectors of Property and Real Estate. The data of the secondary data obtained from the financial reports 31 sectors of the Property and Real Estate were listed on the Indonesian stock exchange (BEI) in 2014-2017. A method of data analysis in this study using multiple linear regression and classic assumption test includes testing of descriptive statistics test, normality test, multicollonierity test, autocorrelation test and heteroskedastisitas test. Hypotesis testing is carried out using statistical test t. The result of this research showed that there are net profit margin affect on profit growth (p-value 0,032˂0,05), while debt to equity ratio not effect on profit growth (p-value 0,563˃0,05), and total asset turnover not effect on profit growth (p-value 0,139˃0,05)

Keywords: Profit growth; Debt to equity ratio; Total asset aurnover, Net profit margin.


Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Debt to Equity Ratio, Total Asset Turnover dan Net Profit Margin terhadap Pertumbuhan Laba pada perusahaan Property dan Real Estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2014-2017. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan Property dan Real Estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2014-2017. Pengambilan data sebagai sampel dalam penelitian ini menggunakan purposive sampling. Total perusahaan yang dijadikan sampel adalah 31 perusahaan sektor property dan real estate. Data yang diperoleh dari data sekunder laporan keuangan 31 perusahaan sektor property dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun 2014 sampai dengan 2017. Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan regresi linear berganda dan uji asumsi klasik meliputi uji statistik deskriptif, uji normalitas, uji multikolonieritas, uji autokorelasi dan uji heteroskedastisitas. Pengujian hipotesis dilakukan dengan menggunakan uji statistik t. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa net profit margin berpengaruh terhadap pertumbuhan laba (p-value 0,032˂0,05), sedangkan debt to equity ratio tidak berpengaruh terhadap pertumbuhan laba (p-value 0,563˃0,05) dan total asset turnover tidak berpengaruh terhadap pertumbuhan laba (p-value 0,139˃0,05).

Kata kunci: Pertumbuhan laba, Debt to equity ratio, Total asset turnover, Net profit margin.

References


Andari, A. T. (2017). Analisis Perbedaan Kualitas Akrual dan Persistensi Laba Sebelum dan Sesudah Konvergensi IFRS. Jurnal Kajian Akuntansi, 1(2).

Djannah, Raudatul. 2017. Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Pertumbuhan Laba pada Perusahaan Food and Beverage.Jurnal Ilmu & Riset Manajemen. Surabaya: Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia (STIESIA). Vol. 6 No. 7 (2017). ISSN: 2461-0593.

Fahmi, Irham. 2015. Analisis Laporan Keuangan.PT Raja Grafindo Persada. Jakarta.

Ghozali, Imam. 2016. Aplikasi Analisis Multivariete dengan program IBM SPSS 23. Badan PenerbitUNDIP. Semarang.

Gunawan & Wahyuni.2013. Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Pertumbuhan Laba pada Perusahaan Perdagangan di Indonesia.Jurnal Manajemen & Bisnis. Vol. 13 No. 01 April 2013. ISSN 1693-7619.

Hanafi, M.M dan dan Halim. 2016. Analisis Laporan Keuangan. UPP STIM YKPN, Yogyakarta.

Harahap.2016. Analisis Kritis atas Laporan Keuangan.Alfabeta, Bandung.

Http:///www.sahamok.com//emiten/bumn-publik-bei/ diakses 16 februari 2018 pkl 14.50.

Http:///www.idx.co.id//laporankeuangandantahunan/ diakses 16 februari 2018 pkl 17.00.

Ijudien, D. (2018). Pengaruh Stabilitas Keuangan, Kondisi Industri dan Tekanan Eksternal Terhadap Kecurangan Laporan Keuangan. Jurnal Kajian Akuntansi, 2(1), 82-97.

Juwita, R., & Satria, M. R. (2017). Penerapan Target Costing Dalam Upaya Efisiensi Biaya Produksi untuk Peningkatan Laba Produk. Jurnal Kajian Akuntansi, 1(2).

Mayasari, T., & Yulianto, A. (2018). Pengaruh Return on Equity, Net Profit Margin dan Ukuran Perusahaan Terhadap underpricing. Jurnal Kajian Akuntansi, 2(1), 41-53.

Rachmawati, Anggun. 2014. Pengaruh Rasio Keuangan dan Kebijakan Dividen terhadap Pertumbuhan Laba pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI.Jurnal Ilmu & Riset Akuntansi. Surabaya: Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia (STIESIA). Vol. 3 No. 3 (2014).

Rantika, Dita. 2016. Pengaruh Rasio Keuangan terhadap Pertumbuhan Laba pada Perusahaan Pertambangan Logam di BEI.Jurnal Ilmu & Riset Akuntansi. Surabaya: Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia (STIESIA). Vol. 5 No. 6 (2016). ISSN: 2461:0593.

Sari & Endang.2015. Analisis Pengaruh Rasio Keuangan terhadap Perumbuhan Laba pada Perusahaan Food and Beverage yang Terdaftar di BEI.Diponegoro Journal of Management.Vol. 4 No. 4 (2015). ISSN: 2337-3792.

Sekaran, Uma. 2016. Research Methods for Business (Metodologi penelitian Untuk Bisnis-Buku 2) Salemba Empat. Jakarta.

Uma. 2014. Research Methods for Business (Metodologi penelitian Untuk Bisnis-Buku 1) Salemba Empat. Jakarta.

Sugiyono. 2016. Metode Penelitian Bisnis (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D). Alfabeta. Bandung.

Sulistyowati.2017. Analisis TATO, NPM dan ROA terhadap Perumbuhan Laba pada Perusahaan Food and Beverage.Jurnal Ilmu & Riset Akuntansi. Surabaya: (STIESIA). Vol. 6 No. 4 (2017). ISSN: 2460-0585.

Susanti, Nita. 2014. Analisis Rasio Keuangan untuk Mempredisi Pertumbuhan Laba Perusahaan Otomotif di BEI. Jurnal Ilmu & Riset Manajemen. Surabaya: Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia (STIESIA). Vol. 3 No. 5 (2014).

Wibisono, Septian. 2016. Pengaruh Kinerja Keuangan terhadap Pertumbuhan Laba pada Perusahaan Otomotif di BEI.Jurnal Ilmu & Riset Manajemen. Surabaya: Sekolah Tinggi Ekonomi Indonesia (STIESIA). Vol. 5 No. 12 (2016). ISSN: 2461-0593.

Yulianto, A. (2017). PERAN KARAKTERISTIK PERUSAHAAN DAN CORPORATE GOVERNANCE DALAM KEPUTUSAN PENDANAAN PERUSAHAAN PERTAMBANGAN. Jurnal Kajian Akuntansi, 1(1).

www.idx.co.id

www.sahamok.com




DOI: http://dx.doi.org/10.33603/jka.v2i2.1754

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Lisensi Creative Commons Web Analytics Web Analytics

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


Lt. 2 Gedung Universitas Swadaya Gunung Jati Jalan Pemuda No.32, Sunyaragi, Kesambi, Kota Cirebon, Jawa Barat 45132

execute(); ?>